Forum diskusi dan komunikasi untuk: 1. Pembina Yayasan 2. Pengawas Yayasan 3. Pengurus Yayasan 4. Karyawan Yayasan

see more
Public
Education
475
Rino Hapsoro
27 August, 09:00
📌 HIDUP BERKAH DENGAN MENUNAIKAN AMANAH

Sumber daya yang dikelola Yayasan tidak boleh disepelekan... View More
📌 HIDUP BERKAH DENGAN MENUNAIKAN AMANAH

Sumber daya yang dikelola Yayasan tidak boleh disepelekan karena menjadi tanggung jawab dan amanah yang harus diemban dengan sebaik-baiknya. Perkaranya akan mudah & tidak berbelit-belit apabila seluruh Pihak terkait Yayasan paham tentang prinsip transparansi & akuntabilitas.
Transparansi dan akuntabilitas bukan sekadar kata-kata, tetapi prinsip yang harus diterapkan untuk menjaga amanah ini.

Apa yang terjadi jika Transparansi & Akuntabilitas Dijalankan?
1. Pengelola Yayasan ada mekanisme pengontrolnya sehingga tidak "offside" dalam menjalankan tugas
2. Meminimalisir buruk sangka antar pembina, pengawas, dan pengurus yang dengan sebab buruk sangka ini bisa menjadi pemicu konflik internal
3. Sistem yang baik akan diturunkan kepada generasi setelahnya maka budaya kerja yang baik akan bermanfaat bagi penerus yayasan setelahnya
4. Dapat dicegah & diminimalisir risiko praktek-praktek kecurangan yang dapat menimbulkan kerugian bagi Yayasan
5. Yayasan bisa fokus untuk melayani umat dan memperoleh kepercayaan yang baik dari masyarakat.

Yuk, wujudkan Yayasan yang berkah dengan menunaikan amanah sepenuh hati! ❤️

Pelajari selengkapnya:
📱 yayasannaikkelas.com
Kelas Online kupas tuntas keuangan yayasan bersama praktisi & spesialis di bidang Fiqih Muamalah & Manajemen Keuangan Yayasan

#TransparansiYayasan #Akuntabilitas #AmanahBerkah #YayasanNaikKelas #IlmuKeuanganYayasan
_____________
🌟 Yayasan Naik Kelas 🌟
Media berbagi A-Z terkait Yayasan.
🔗 Kunjungi website kami:
http://yayasannaikkelas.com
💬 Bergabung dengan komunitas kami:
Grup WhatsApp: https://chat.whatsapp.com/Hbo2dpwUiInBbdPmnTIBSg
📱 Ikuti kami di Instagram:
Yayasan Naik Kelas: @‌yayasannaikkelas
Ilmu Keuangan Yayasan: @‌ilmukeuanganyayasan
📺 Tonton video di Youtube:
https://youtube.com/@yayasannaikkelas

image-post

0
Comment
0
Rino Hapsoro
23 August, 06:00
📌 BEKERJA DEMI YAYASAN ATAU DIRI SENDIRI?

Waspadai Motif di Balik Penggelapan Dana Yayasan! Apakah dana yayasan Anda benar-benar aman?

... View More
📌 BEKERJA DEMI YAYASAN ATAU DIRI SENDIRI?

Waspadai Motif di Balik Penggelapan Dana Yayasan! Apakah dana yayasan Anda benar-benar aman?

Penggelapan dana bisa terjadi karena berbagai alasan:
1. Berebut keuntungan pribadi: Pengurus yayasan yang tidak jujur dapat menggelapkan dana untuk keuntungan pribadi atau keperluan mereka sendiri. Misal : kongkalingkong dengan vendor dalam pengadaan barang & jasa

2. Melakukan penipuan: Beberapa individu mungkin menggunakan yayasan sebagai sarana untuk melakukan penipuan, dengan cara mengelabui donor atau pihak terkait lainnya. Misal : melakukan mark up anggaran & manipulasi bukti-bukti

3. Masalah keuangan pribadi: Orang-orang yang menghadapi masalah keuangan pribadi atau utang bisa saja mencoba untuk mengalihkan dana yayasan untuk menutupi kebutuhan mereka sendiri. Misal : memanfaatkan alokasi dana anggaran bukan pada tempatnya/tidak sebagaimana mestinya

4. Tuntutan hidup mewah: Ada kasus di mana pengurus yayasan menggunakan dana untuk gaya hidup mewah, seperti pembelian barang mewah atau liburan mewah. Misal : alokasi anggaran yang tidak wajar dan berlebihan

5. Penggunaan yang tidak sah: Terkadang dana yayasan digunakan untuk tujuan yang tidak sesuai dengan misi atau tujuan yayasan tersebut, seperti kegiatan politik atau pribadi. Misal : menggunakan dana non rutin (non budgeter) yang tidak wajar dan menimbulkan kecurigaan

Ini hanya beberapa contoh, dan motivasi penggelapan dana bisa sangat beragam tergantung pada individu dan situasi yang terlibat.
Jangan biarkan dana yang seharusnya digunakan untuk misi mulia yayasan, justru dimanfaatkan untuk kepentingan pribadi.

Waspada dan mulai kelola keuangan yayasan dengan lebih baik!
Daftar di Kelas Online kami:
📱 yayasannaikkelas.com
Kelas Online kupas tuntas keuangan yayasan bersama praktisi & spesialis di bidang Fiqih Muamalah & Manajemen Keuangan Yayasan

_____________
🌟 Yayasan Naik Kelas 🌟
Media berbagi A-Z terkait Yayasan.
🔗 Kunjungi website kami:
http://yayasannaikkelas.com
💬 Bergabung dengan komunitas kami:
Grup WhatsApp: https://chat.whatsapp.com/Hbo2dpwUiInBbdPmnTIBSg
📱 Ikuti kami di Instagram:
Yayasan Naik Kelas: @‌yayasannaikkelas
Ilmu Keuangan Yayasan: @‌ilmukeuanganyayasan
📺 Tonton video di Youtube:
https://youtube.com/@yayasannaikkelas

#YayasanNaikKelas #KontrolKeuangan #WebinarAnggaran #ManajemenYayasan #ManajemenKeuangan #MenyusunAnggaranYayasan #FungsiAnggaran
0
Comment
0
Rino Hapsoro
4 July, 05:56
AUDIT EXTERNAL LAPORAN KEUANGAN PONDOK PESANTREN IMAM BUKHARI WAJAR TANPA PENGECUALIAN (WTP)

Alhamdulillah segala puji bagi Allah atas segala karuni... View More
AUDIT EXTERNAL LAPORAN KEUANGAN PONDOK PESANTREN IMAM BUKHARI WAJAR TANPA PENGECUALIAN (WTP)

Alhamdulillah segala puji bagi Allah atas segala karuniaNya, semoga Allah senantiasa menjaga kami dan kita semua di atas agama yang lurus.

Dalam rangka mewujudkan organisasi yang transparan dan akuntabel serta menunjang pertumbuhan dan pengembangan, pada bulan Juli 2023, atas arahan Mudir Ma’had, kami berinisiatif untuk melakukan audit eksternal atas laporan keuangan Pondok Pesantren Imam Bukhari/Yayasan Lajnah Istiqomah.

Tujuan audit eksternal ini adalah;

1. Mendapatkan kepastian bahwa laporan keuangan pondok sudah benar dan layak sesuai prinsip dan standar yang diberlakukan.
2. Mendapatkan penilaian objektif jika ada resiko pada proses pengendalian internal.
3. Menjadi dasar atas peninjauan terhadap nilai aset yang dimiliki pondok/Yayasan.
4. Mendapatkan koreksi jikalau terjadi adanya fraud dan hal yang tidak biasa dalam kinerja pondok.
5. Mendapatkan masukan berupa opini dan wawasan pada pondok menyangkut hal-hal yang harus diperbaiki atau diubah pada laporan akhir.

Dikutip dari hasil Laporan Auditor Independen Kantor Akuntan Publik Ganung AB yang ditandantangani oleh Ganung Agung Budiarto, SE.,Sk.,CA.,CPA.,CLI.,CPI tanggal 04 Desember 2023, ( No. Reg. IAPI 4475/CPA No. C-001863. No. Reg. Izin AP. 1370 No. Izin AP KEP-1511/KM.1/2021 No. Izin Usaha KEP-677/KM.1/2017)* bahwa laporan keuangan Pondok Pesantren Imam Bukhari/Yayasan Lajnah Istiqomah tahun buku yang berakhir tanggal 31 Desember 2022 disajikan secara wajar dengan opini WTP (Wajar Tanpa Pengecualian). Alhamdulillah.

Pada paragraph kedua dari Opini atas Laporan Auditor Independen menyebutkan, “Menurut opini kami, laporan keuangan terlampir menyajikan secara wajar, dalam semua hal yang material, posisi keuangan Yayasan Lajnah Istiqomah tanggal 31 Desember 2022, serta kinerja keuangan dan arus kasnya untuk tahun yang berakhir pada tanggal tersebut, sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP) dan Interpretasi Standar Akuntansi Keuangan (ISAK) Nomor 35 tentang Pelaporan Keuangan Entitas Berorientasi Nonlaba yang berlaku di Indonesia.”

Dengan opini WTP dari auditor independen, kami akan berusaha mempertahankan dengan selalu meningkatkan dan memperbaiki serta senantiasa istiqomah dalam memegang amanah, khususnya dalam mengelola keuangan. InsyaAllah secara periodik kami akan melakukan audit internal maupun eksternal sebagai bentuk komitmen kami dalam menjalankan amanah.

Catatan: Dikutip dari laman https://accurate.id/akuntansi/mengenal-berbagai-opini-audit/ :

“Bahwa opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP), jika auditor tidak menemukan adanya kesalahan pada keseluruhan laporan keuangan dan laporan keuangan dibuat berdasarkan prinsip akuntansi yang berlaku atau SAK.

https://bukhari.or.id/audit-external-laporan-keuangan-pondok-pesantren-imam-bukhari-wajar-tanpa-pengecualian-wtp/
1
Comment
0
Rino Hapsoro
24 May, 06:38
⚫ APA MANFAAT OPINI AUDITOR WAJAR TANPA PENGECUALIAN (WTP) ?

بسم الله الرحمن الرحيم

1. Audit d... View More
⚫ APA MANFAAT OPINI AUDITOR WAJAR TANPA PENGECUALIAN (WTP) ?

بسم الله الرحمن الرحيم

1. Audit dengan opini wajar tanpa pengecualian memberikan keyakinan kepada pemangku kepentingan bahwa laporan keuangan suatu entitas dapat diandalkan, akurat, dan sesuai dengan standar akuntansi yang berlaku. Ini dapat meningkatkan kepercayaan Donatur, Mitra dan pihak terkait lainnya dalam membuat keputusan yang berkaitan dengan entitas tersebut.

2. Upaya meminimalisir risiko penyelewengan aset, dana & sumber daya Yayasan

3. Upaya meningkatkan & mewujudkan profesionalisme kerja SDM yayasan yang jujur & amanah

📹 Link Youtube :
https://youtu.be/DHNH8Lt-6gA

Yuk Daftar Kelas Online
Ilmu Keuangan Yayasan

📌Step by Step tentang Tatakelola Sistem Keuangan Yayasan sehingga mampu di Audit dengan target meraih Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP)

Pendaftaran di:
http://yayasannaikkelas.com
http://yayasannaikkelas.com
http://yayasannaikkelas.com

Semoga bermanfaat
Barakallahu fikum

image-post

2
Comment
0
Rino Hapsoro
17 May, 16:41
⚫ BEBERAPA MOTIF PENGGELAPAN DANA YAYASAN?

بسم الله الرحمن الرحيم

Motif penggelapan dan... View More
⚫ BEBERAPA MOTIF PENGGELAPAN DANA YAYASAN?

بسم الله الرحمن الرحيم

Motif penggelapan dana yayasan bisa bervariasi, termasuk:

1. Berebut keuntungan pribadi: Pengurus yayasan yang tidak jujur dapat menggelapkan dana untuk keuntungan pribadi atau keperluan mereka sendiri

semisal : kongkalingkong dengan vendor dalam pengadaan barang & jasa

2. Melakukan penipuan: Beberapa individu mungkin menggunakan yayasan sebagai sarana untuk melakukan penipuan, dengan cara mengelabui donor atau pihak terkait lainnya.

Semisal : melakukan mark up anggaran & manipulasi bukti-bukti

3. Masalah keuangan pribadi: Orang-orang yang menghadapi masalah keuangan pribadi atau utang bisa saja mencoba untuk mengalihkan dana yayasan untuk menutupi kebutuhan mereka sendiri.

Semisal : memanfaatkan alokasi dana anggaran bukan pada tempatnya/tidak sebagaimana mestinya

4. Tuntutan hidup mewah: Ada kasus di mana pengurus yayasan menggunakan dana untuk gaya hidup mewah, seperti pembelian barang mewah atau liburan mewah

Semisal : alokasi anggaran yang tidak wajar dan berlebihan

5. Penggunaan yang tidak sah: Terkadang dana yayasan digunakan untuk tujuan yang tidak sesuai dengan misi atau tujuan yayasan tersebut, seperti kegiatan politik atau pribadi.

Semisal : menggunakan dana non rutin (non budgeter) yang tidak wajar dan menimbulkan kecurigaan

Ini hanya beberapa contoh, dan motivasi penggelapan dana bisa sangat beragam tergantung pada individu dan situasi yang terlibat.

Semoga bermanfaat
Barakallahu fikum

http://yayasannaikkelas.com
---------
• Grup WhatsApp : https://chat.whatsapp.com/Hbo2dpwUiInBbdPmnTIBSg
• Instagram Yayasan Naik Kelas:
https://instagram.com/yayasannaikkelas?igshid=YzcxN2Q2NzY0OA==
• Instagram Ilmu Keuangan Yayasan:
https://instagram.com/ilmukeuanganyayasan?igshid=YzcxN2Q2NzY0OA==
• Youtube:
https://youtube.com/@yayasannaikkelas

---
1
Comment
0
Login Register